kepekaan

Jalan Lurus

Jalan-jalan Tuhan itu lurus dan orang-orang benar menempuhnya, tetapi pemberontak tergelincir di situ. Begitu kata teks bacaan pertama hari ini. Kok isa gitu ya? Apa jalan lurus itu ada tumpahan […]

Make Sensi

Saya baru tahu bahwa kata lepra dalam bahasa Ibrani merupakan simbol kutukan Allah kepada orang-orang berdosa. Dulu memang penyakit pada umumnya dianggap sebagai hukuman dosa manusia, tetapi lepra ini rupanya […]

Ambyar Těnan

Sepertinya ada cara beragama kita yang salah. Ini sudah lama saya tengarai dari bagaimana media bikin berita berkenaan dengan agama dan bagaimana orang-orang beragama bereaksi. Kalau keadaan seperti ini dibiarkan, […]

Di Mana Surgamu, Mbak?

Ini bukan soal lampu hazard, tapi masih terhubung dengan lalu lintas. Mungkin hidup ini memang seumpama lalu lintas karena berhubungan dengan perjalanan juga. Macam-macam tujuannya, dan masing-masing orang tentu mau […]

Good Bye, Ilusi!

Umumnya dalam mengerjakan skripsi atau tesis, bagian pendahuluan itu ditulis pada akhir proses. Injil Yohanes rupanya juga mengikuti yang umum itu. Bagian prolog yang dikutip hari ini kiranya ditulis di […]

Makin Suci, Makin Banyak Dosa

Teks Injil hari ini termasuk familiar: Yesus tiga kali menanyai Petrus apakah ia mencintai Yesus. Mari kita buat yang tidak familiar. Bayangkanlah, ketika Yesus bertanya untuk pertama kalinya, “Simon, anak […]