Semuanya Donasi
Anda tentu tahu rukun Islam yang terakhir: naik haji. Terus terang, saya tidak tahu dari mana datangnya tambahan kata ‘naik’ itu. Maklum, saya orang baru di sini. Saya hanya tahu […]
Anda tentu tahu rukun Islam yang terakhir: naik haji. Terus terang, saya tidak tahu dari mana datangnya tambahan kata ‘naik’ itu. Maklum, saya orang baru di sini. Saya hanya tahu […]
Belakangan ini media daring menyoroti kasus siswi membolos yang berujung pada pemenggalan kepala, yang juga saya singgung dalam posting Hukum Sempurna. Ketika saya merefleksikannya kembali dan mempertimbangkan pesan bacaan hari […]
Kemarin saya garis bawahi bahwa talenta dalam narasi Kitab Suci bukanlah talenta seperti anggapan orang pada umumnya sebagai potensi bakat atau kemampuan bawaan orang, entah itu berkenaan dengan keindahan atau […]
Seluruh tulisan pada blog ini tidak punya asumsi dasar bahwa surga, atau bagaimana pun hendak diistilahkan, adalah suatu balas jasa atau imbalan atas prestasi religius seseorang, sebagaimana seorang anak mendapat […]
Ini bukan basa-basi bahkan meskipun orang tahu bahwa komunikasi yang baik bersifat dua arah, sedangkan donasi sewajarnya searah. Membolak-balik hal ini bisa menggemburkan motivasi untuk dominasi. Kalau betul jadi dominasi, […]
Saya baru sadar saat membaca teks bacaan hari ini ada gap antara awal dan akhir. Orang membawa anak-anak kepada Guru dari Nazareth supaya si Guru itu meletakkan tangannya atas mereka […]
You must be logged in to post a comment.