• Ta’perah

    Ta’perah

    Sewaktu saya antre mengurus reimburse biaya operasi kakak saya di kantor BPJS Ketenagakerjaan, saya menduga-duga bahwa jumlah klaim BPJS Ketenagakerjaan ini mestinya lebih sedikit daripada jumlah klaim BPJS Kesehatan. Dari tautan ini saya mendapat informasi bahwa jumlah klaim JKK (Jaminan Keselamatan Kerja) dan JKM (Jaminan Kematian) semakin meningkat, tetapi dalam periode tahun lalu sampai November,… Read more

  • Iman Tipis2

    Iman Tipis2

    Dinamika politik belakangan ini memudahkan saya untuk memahami bagaimana gerakan religius kerap disalahpahami. Dalam tradisi religius yang saya hidupi, ada kesalahpahaman yang dipelihara sejak lama berkenaan dengan teks yang dibacakan hari ini. Di situ dikatakan bahwa kesebelas murid Yesus berangkat ke Galilea. Jelas sebelas: yang satu sudah gantung diri setelah mengkhianati gurunya. Nah, kata mengkhianati… Read more

  • Dasi

    Dasi

    Anda kiranya tahu istilah white collar crime (kejahatan kerah putih), yang tampaknya diperkenalkan Hazel Croall sebagai tindak kejahatan kelas sosial ekonomi atas yang punya jabatan publik. Jenis kejahatan ini dilakukan tanpa kekerasan fisik. Cukuplah dengan bikin atau ganti aturan atau memanfaatkan orang dalam, main gelap-gelapan, korupsi, suap-suapan, ngemplang anggaran belanja, dan seterusnya. Tampaknya, kejahatan ini… Read more

  • MSG

    MSG

    Sewaktu masih setinggi 90 cm, saya beberapa kali mengikuti program MSG alias makan siang gratis di sawah. Saya tidak tahu apakah program ini masih ada sampai sekarang. Saya dengar sih, itu akan diadakan dan mulai dari daerah 3T, entah kapan. Sewaktu kecil itu, saya tidak tinggal di daerah 3T, dan pesta panen memang menggembirakan, baik… Read more

  • Gula

    Gula

    Ini catatan lanjutan orang kemropok. Menurut tautan ini, harga acuan penjualan (HAP) gula di tingkat eceran di bulan Mei ini naik 3000 rupiah menjadi 17.500-18.500 rupiah. Entah berapa kiranya harga eceran gula di Papua [bisa jadi nyaris dua kali lipatnya]. Konon, harga acuan ini bersifat sementara, sampai akhir Mei 2024. Lucunya, menurut tautan ini, harga… Read more

  • Kemropok

    Kemropok

    Percayalah, sekurang-kurangnya kepada Saya Sasaki Shiraishi atau Michael Walzer, mengenai aneka bahasa kosong yang kita hidupi di negeri ini. Saya beri contoh sederhana mengenai bahasa kosong itu. Seorang driver mengantar juragannya dan di pintu masuk mobil dihentikan petugas. Sebetulnya driver itu tidak tahu menahu tentang acara di tempat yang mereka tuju. Juragannya yang duduk di… Read more